EXCEL Rumus Cara Mencari Discount - Khalidfatur87/TRAINING GitHub Wiki
cara menghitung discount pada exel dengan menggunakan rumus sederhana.
Baiklah langsung saja kita coba :
- Sebelum nya saya sudah membuat data seperti di bawah terlebih dahulu
- Kita untuk mengetahui harga setelah di discount kita cari terlebih dahulu harga discount nya dengan memasukan rumus seperti di bawah
- Contoh penulisan rumus =B2*C2
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini
- Selanjutnya baru kita bisa menghitung harga setelah di discount dengan cara mengurangi harga discount dengan harga asli.
- Contoh penulisan rumus =B2-D2
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini
- Pada tabel ke dua ini kita juga di suruh mencari discount, yang pertama kita totalkan dulu seluruh harga produk.
- Contoh penulisan rumus =I5*J5
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini
- Kemudian kita hitung total seluruh barang nya
- Contoh penulisan rumus =SUM(K5:K8)
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini, setelah itu kita cari harga discount nya.
Pada keterangan di atas:
- apabila total belanja kurang dari 1.000.000 maka akan mendapat discount 10%
- apabila total belanja mencapai 1.000.000 sampai 10.000.000 maka akan mendapat discount 15%
- apabila total belanja mencapai lebih dari 10.000.000 maka akan mendapat discount 25%
Pada data di bawah total belanja kita mencapai 1.050.000 berarti kita mendapatkan diskcount 15%
- Contoh penulisan rumus =K9*K2
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini, kemudian kita akan mencari total yaitu harga setelah di discount
- Contoh penulisan rumus =K9-K10
Jika sudah maka hasil nya akan seperti ini